
Orang-orang bertubuh mini banyak menjadi bagian dalam dunia pertunjukan, mulai dari sirkus, teater, hingga era modern ketika televisi jadi pusat hiburan.
Di Indonesia kita mengenal nama-nama tenar seperti Ucok Baba, Daus mini, dan banyak lagi. Demikian juga di manca negara, tercatat beberapa nama dengan kisah uniknya. Bahkan mungkin fenomenal. Di bawah ini daftar 7 manusia...
